Refercal Turut ambil Peran Peduli Korban Kebakaran di Lompo Tengah Tanete Riaja

  • Whatsapp

infoindonesiainews.com | TARJA – Remaja Penjelajah Rimba Creatif Lumpajae ( Refercal ) turut ambil peran mengumpulkan donasi kepada komunitas Refercal guna untuk ikut prihatin kepada keluarga yang kena korban kebakaran di Ele beberapa hari yang lalu

Dipimpin Pendiri Refercal Ir.Misbahuddin Rombongan komunitas Refercal langsung menyerahkan bantuan kepada panitia untuk digunakan sebagaimana mestinya, Sabtu 23/9/2023.

Kami keluarga besar Refercal yang sekretariatnya tidak jauh dari lokasi kebakaran yaitu Dilumpajae Dusun Lisu Desa Lompo Tengah

Kepedulian komunitas Refercal adalah perlu untuk membantu saudara kita yang kena musibah dan memberikan semangat dan support untuk bisa bangkit kembali, ujarnya

Disambut Kades Desa Lompo Tengah Arif Pabbiseang bersama Ketua BPD Fachruddin di posko penggulangan bencana di Ele

Arif Pabbiseang mengucapkan terima kasih kepada komunitas Refercal yang bermarkas dilumpajae atas kepedulian ini melihat saudara kita yang kena musibah, ujarnya

Turut hadir mendampingi komunitas Refercal, Ir.Misbahuddin, Jusman,Lukman,Mashud, Herman Adam, Kades Lompo tengah dan Ketua BPD

Narasumber : Tim Refercal.
pewarta : Irsam IiNews Barru. Editor Red: Liesnaega.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan