INFOINDONESIA – BARRU | Pasca penetapan lokasi sholat idul fitri 1444 H di Lapangan Sepak Bola Siddo oleh Pemerintah Kabupaten Barru bersama Panitia Hari-Hari Besar Islam (PHBI) Kabupaten Barru ,Pada Rabu (19 /04/2023).
Sekretaris Daerah DR Abustan mengunjungi dan mengecek segala yang kurang hari H.3 Ia berharap semuanya bisa rampung segera.
“kendala-kendala kita di Lapangan hari ini semua harus tuntas termasuk lokasi parkir,”harapnya
Selain itu, ditetapkan pula Khatib Prof.Dr.AG.H.M.Faried Wadjedy, Lc. MA (Ketua MUI Barru) dan Imam salat Drs. H. Husni Makki (Imam Masjid Agung Nurul Iman Barru). Dengan catatan panitia tetap akan menyiapkan khatib dan imam cadangan.
Dia didampingi Kakankemenag Barru,Kepala Satpol Damkar dan Penyelamatan, Kabag Kesra Setda Barru, Kabid Humas IKP Barru,Bagian Protokol Setda Barru, KUA Soppeng Riaja,Danramil Soppeng Riaja,Kepala Desa Siddo,Panitia Kecamatan Kepala Dusun dan RT se Desa Siddo serta tokoh masyarakat.
Narasumber Pewarta: Hardiman/Irsam Barru. Editor Red : Liesnaega.